Pelayanan dan pengamanan prima di terapkan oleh Regu 1 Satsamapta Polres Bima Polda dalam rangka patroli dan pengamanan keberangkatan Calon Jama,ah Haji Senin 5 Mei 2025 sekira pukul 13.00.Wita.
Pengamanan tersebut di fokuskan di tempat keberangkatan para calon Jama,ah Haji asal Kabupaten Bima di Masjid Agung Kabupaten Bima.
Kegiatan yang dikendalikan oleh Kasatnya AKP Muhtar itu juga meliputi area seluruh area keberangkatan.
Tujuannya kata Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K.,M.I.K., melalui Kasi Humas AKP Adib Widayaka untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi para Calon Jama,ah Haji serta para pengantar.
“Kami akan memberikan pelayanan terbaik sehingga proses keberangkatan Calon Jama,ah Haji dapat berlangsung dengan lancar”. Pungkasnya.